Lomba Pojok Baca Perpustakaan Gibraltar

Lomba Pojok Baca Perpustakaan Gibraltar

Perpustakaan Gibraltar MAN Temanggung menginisiasi kegiatan Lomba Menghias Pojok Baca yang diperuntukkan sebagai sarana bagi peserta didik untuk meningkatkan literasi membaca. Permasalahan minat membaca anak bangsa Indonesia sampai sekarang masih sangat rendah...
Workshop Tentang Kepenulisan Bersama Evi Idawati

Workshop Tentang Kepenulisan Bersama Evi Idawati

Salah satu kegiatan yang diadakan perpustakaan Gibraltar baru-baru ini adalah menyelenggarakan workshop Peningkatan Mutu Kepenulisan dengan menghadirkan narasumber Evi Idawati. Beliau adalah seniman berkebangsaan Indonesia. Namanya dikenal melalui sejumlah karya...