Home Events - MAN Temanggung Kegiatan PELUNCURAN DAN BEDAH BUKU ANTOLOGI CERPEN: EPHEMERAL

PELUNCURAN DAN BEDAH BUKU ANTOLOGI CERPEN: EPHEMERAL

Pada hari Rabu, 28 Februari 2024, di gedung Sasana Bhakti Pustaka Temanggung, akan diselenggarakan acara peluncuran dan bedah buku antologi cerpen berjudul “Ephemeral” yang ditulis oleh siswa-siswi MAN Temanggung. 

Kirim Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *